Gua Jepang Bandung adalah salah satu dari gua bersejarah yang terserak di seluruh negeri yang dibuat selama Perang Dunia II, dan telah menjadi bagian sejarah panjang dari republik ini. Selain sebagai tempat perlindungan dan persembunyian, gua juga sering dipakai sebagai tempat penyimpanan logistik makanan, senjata dan amunisi.
Ohe2B3p.